Pengertian Seni Musik

Seni musik adalah pengelompokkan musik ke arah klasik dan sejenisnya yang dinilai tingkat nilai sejarahnya selain dari nilai seni itu sendiri.

Seni musik adalah  cabang seni yang menggunakan media bunyi sebagai sarana pengungkapan ekspresi senimannya. Menurut para ahli sejarah, kata musik berasal dari sekumpulan nama dewi kesenian bangsa Yunani Purba, yaitu musae.

Seni musik juga berarti bidang seni yang berhubungan dengan alat musik dan irama yang keluar dari alat musik itu.  Seni musik berarti berkaitan dengan suara irama atau nada. Seni musik biasanya berhubungan perasaan seseorang.  Unsur lain yang ada dalam musik adalah ritme. Adalah susunan hentakan yang teratur.

 

Leave a comment

The greatest WordPress.com site in all the land!